Bubbles Soap adalah gim tembak-menembak yang mirip dengan Puzzle Bubble, yang mengharuskan Anda menembak semua gelembung yang jatuh dari bagian atas layar agar tidak mengenai meriam Anda dan kemudian mengakhiri gim.
Aspek gim dalam Bubbles Soap cukup sederhana. Anda hanya perlu mengetuk layar untuk menembak berbagai gelembung berwarna yang menerjang. Makin banyak yang diledakkan, makin tinggi skor Anda.
Anda harus bermain cerdas dan berpikir cepat karena jika salah satu gelembung mengenai meriam, Anda akan kalah dan harus memulai gim dari awal lagi.
Pada dasarnya, Bubbles Soap adalah gim yang cukup sederhana dan sebenarnya agak adiktif, sama seperti gim lain dalam genre ini.
Komentar
Belum ada opini mengenai Bubbles Soap. Jadilah yang pertama! Komentar